KASONGAN HandyCraft and Tourism

KASONGAN HandyCraft and Tourism - Hallo sobat Wiasatawan dimanapun anda berada. Kali ini saya akan membagikan kepada Anda postingan KASONGAN HandyCraft and Tourism. Disini saya telah menyediakan artikel beserta foto dan informasi lainnya. Okelah, kita langsung menuju ke postingannya.

Judul Post : KASONGAN HandyCraft and Tourism
Link Post : KASONGAN HandyCraft and Tourism

lihat juga


KASONGAN HandyCraft and Tourism

KASONGAN HandyCraft and Tourism


Desa wisata Kasongan terletak di pedukuhan Kajen, Desa Bangunjiwo, Kecamatan Kasihan Kabupaten Bantul, Yogyakarta indonesia. Sebelah selatan Kota Yogyakarta, Perjalanan dari Yogyakarta ke Kasongan memakan waktu sekitar 10 menit atau 20 menit. 

KASONGAN HandyCraft and Tourism


KASONGAN HandyCraft and Tourism
 
Kasongan HandyCraft and Tourism pada mulanya sangat sederhana, hanya berupa celengan, mainan anak dan perabotan dapur serta pot bunga. Pada tahun 1971 - 1972, “Sapto Hudoyo” seorang seniman Yogyakarta yang mandegani masyarakat Kasongan untuk lebih kreatif dalam berproduksi, sehingga Kerajinan Kasongan atau Gerabah Kasongan ini menjadi bekembang motif dan ragamnya tidak hanya monoton dan membosankan. Selain memberikan sentuhan pada Kerajinan Kasongan tersebut, Sapto Hudoyo juga melatih manajemen dan marketingnya, sehingga Kerajinan Kasongan bisa di terima oleh masyarakat luas dan menjadi semakin terkenal hingga sekarang.




Berkunjung ke desa Kasongan, para  wisatawan akan disambut hangat oleh penduduk setempat. Sekedar melihat-lihat show room  yang dipenuhi berbagai hasil kerajinan keramik.  Dan jika tertarik melihat pembuatan keramik, wisatawan dapat mengunjungi beberapa galeri keramik yang memproduksi langsung kerajinan khas itu di tempat.

Mulai dari penggilingan, pembentukan bahan menggunakan perbot, penjemuran produk yang biasanya memakan waktu 2-4 hari. Produk yang telah dijemur itu kemudian dibakar, sebelum sentuhan terakhirnya menggunakan cat tembok atau cat genteng.

Saat ini desa Kasongan menjadi salah satu tujuan Wisata lokal di Yogyakarta yang banyak diminati oleh wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Deretan show room atau rumah-rumah galeri di desa wisata Kasongan ini menawarkan barang-barang kerajinan dari Gerabah serta dari bahan lainnya seperti guci, pot bunga, lampu hias, miniatur alat transportasi (becak, sepeda,  mobil), aneka tas, patung,  serta hiasan lainnya yang menarik untuk dipajang di rumah. 


Kasongan juga menawarkan paket souvenir buat pernikahan, dengan harga yang sangat terjangkau, Rata-rata harganya berkisar mulai Rp 1000,- / sampai dengan Rp 3500,-/biji nya. Dan dengan perkembangan zaman , pembelian pun banyak dilakukan melalui online store via internet.


Aneka souvenir yang ditawarkan sangat bervariasi, ada Asbak ( dengan bermacam variasi), Tempat lilin, miniatur pengantin, Kipas, Gantungan kunci, Miniatur Kendaraan, Peralatan makan, Gift Perusahaan, Dompet, Tempat HP, Aneka box, Tempat tisu,aneka alat tulis dan banyak lagi jenis souvenir yang ditawarkan.

KASONGAN HandyCraft and Tourism
KASONGAN HandyCraft and TourismKASONGAN HandyCraft and TourismKASONGAN HandyCraft and Tourism





Jika Anda tertarik untuk mengetahui lebih lanjut tentang proses pembuatan kerajinan gerabah tersebut, maka beberapa galeri menawarkan kursus singkat untuk Anda ikuti. Anda juga bisa melihat proses pembuatan gerabah di beberapa rumah produksi.


Jika anda berkesempatan berkunjung ke Yogyakarta, tak ada salahnya anda mampir sebentar ke Kasongan untuk sekedar berwisata ataupun membawa oleh-oleh dari sana. Dan bagi anda yang akan punya hajat pernikahan , dan anda masih bingung untuk mencari souvenir yang cocok baik dari segi harga maupun bentuknya, Silahkan anda berkunjung ke Kasongan langsung atau via internet.


SELAMAT BERBELANJA


Demikianlah Artikel KASONGAN HandyCraft and Tourism

Sekian postingan KASONGAN HandyCraft and Tourism kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa dipostingan kumpulan tempat wisata selanjutnya.

Anda sedang membaca artikel KASONGAN HandyCraft and Tourism dan artikel ini url permalinknya adalah https://gas-yuk.blogspot.com/2011/10/kasongan-handycraft-and-tourism.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat dan jangan lupa Comment, Like and Share, Terima kasih.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "KASONGAN HandyCraft and Tourism"

Post a Comment